install simplescreenrecorder linuxmint | java php laravel linux mysql sql bootstrap html css query java php laravel linux mysql sql bootstrap html css query: install simplescreenrecorder linuxmint

Thursday, October 20, 2016

install simplescreenrecorder linuxmint

Install Simplescreenrecorder Linuxmint


Simplescreenrecorder itu apa ?


Simplescreenrecorder adalah program yang digunakan untuk merekam layar/desktop komputer. Program ini sangat mudah digunakan. File yang dihasilkan berupa MKV, MP4, Webm, Ogg dan lain-lain.

Install

Ini adalah perintah yang digunakan pada terminal :

Penggunaan

Penggunakan program simplescreenrecorder pada linuxmint 

Buka program simplescreesnrecorder melalui menu utama :
1. Klik Menu 
2. Ketik simplescreen
3. Kemudian klik program simplescreenrecorder



Cara Merekam Desktop

Tampilan pertama ketika program simplescreenrecorder dibuka :
Klik tombol Continue


Silakan diatur konfigurasinya, atau langsung menggunakan settingan default, klik Continue


Centang "Separate file per segment" supaya kita tidak memberi file name setiap kali mau merekam desktop, sehingga file akan di-generate secara otomatis oleh program ini.

Klik tombol continue lagi :


Klik tombol Start Recording untuk memulai merekam, 

Untuk mem-pause, atau cancel merekam atau simpan rekaman klik tombol shortcut pada taskbar bawah, seperti pada gambar ini :


Ini hasil rekamannya gan, :



Videonya


Link Youtube



Demikian tulisan tentang install aplikasi simplescreenrecorder untuk merekam screen/layar/desktop komputer.

No comments:

Post a Comment

saifiahmada.com adalah blog belajar programming Indonesia, membahas lengkap materi bahasa pemrograman: code HTML, CSS, Bootstrap, Desain, PHP, MySQL, coding Java, Query, SQL, dan dunia linux